mencari nilai praksis sila pertama dalam 1.keluarga2.sekolah3.masyarakat4.bangsa dan negara Indonesia​

Berikut ini adalah pertanyaan dari giskaainirahmawati pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Mencari nilai praksis sila pertama dalam 1.keluarga2.sekolah
3.masyarakat
4.bangsa dan negara Indonesia​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

jawaban

dilingkungan keluarga

  • mengingatkan keluarga untuk melaksanakan ibadah
  • melaksanakan ibadah bersama anggota keluarga

dilingkungan masyarakat

  • Menghormati orang lain yang berbeda agama dengan kita.
  • Menjaga ketenangan lingkungan ketika orang lain melakukan ibadah.
  • Menghindari perilaku yang bersifat mengejek atau mencela agama orang lain.
  • Bersedia membantu sesama warga masyarakat meskipun berbeda keyakinan.
  • Mengedepankan kepentingan bersama daripada kepentingan

bangsa dan negara Indonesia

  • Menumbuhkan perilaku saling menghormati kebebasan menjalankan ibadah sesuai agama dan kepercayaan masing-masing.
  • Percaya dan takwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, sesuai agama dan kepercayaan masing-masing.

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mutiaanin dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 08 Feb 23