Mengapa kita harus menerapkan nilai-nilai kemanusiaan dalam kehidupan sehari-hari​

Berikut ini adalah pertanyaan dari alviandaaja pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Mengapa kita harus menerapkan nilai-nilai kemanusiaan dalam kehidupan sehari-hari​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

PENYEBAB PERLU MENERAPKAN NILAI-NILAI:

kemanusiaan dalam kehidupan sehari-hari adalah sebagai sama-sama makhluk ciptaan Tuhan, maka harus mengakui persamaan derajat, hak hingga kewajiban antar sesama manusia.

PEMBAHASAN:

Nilai-nilai kemanusiaan penting untuk dilaksanakan agar menciptakan kehidupan yang saling peduli satu sama lain didasarkan sebagai sama-sama makhluk ciptaan Allah. Berikut beberapa penerapan nilai kemanusiaan:

1. Tidak semena-mena terhadap orang lain. Hal ini perlu dilakukan agar menghargai persamaan antar manusia.

2. Bersikap adil. Sikap yang sama termasuk salah satu sikap yang adil terhadap satu dengan lainnya.

3. Saling menghargai. Sikap saling menghargai termasuk cerminan untuk saling menghargai kodrat manusia yang berbeda-beda.

4. Mencintai hingga saling tolong menolong. Hal ini diperlukan karena didasarkan pada manusia sebagai makhluk sosial tidak bisa hidup sendiri.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kikinovitasari412 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 30 Apr 22