12.Apa yang harus dilakukan pada alat pemadam yang telah digunakan

Berikut ini adalah pertanyaan dari manutbos0 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

12.Apa yang harus dilakukan pada alat pemadam yang telah digunakan untuk memadamkan nyala api ? 13. Apa alat pemadam yang sesuai untuk digunakan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

12.) 1. Tarik/Lepas Pin pengunci tuas APAR/Tabung Pemadam

2. Arahkan selang ke titik pusat api.

3. Tekan tuas untuk mengeluarkan isi APAR/ Tabung Pemadam.

4. Sapukan secara merata sampai api padam.

13.) APAR (Alat Pemadam Api Ringan) atau fire extinguisher adalah alat yang digunakan untuk memadamkan api atau mengendalikan kebakaran kecil.

Penjelasan:

semoga bermanfaat everyone !!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh whosflwrrr dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 19 Feb 23