Bikinlah 5 soal pilihan ganda tentang gotong royong serta kunci

Berikut ini adalah pertanyaan dari harjonominarsih pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bikinlah 5 soal pilihan ganda tentang gotong royong serta kunci jawaban​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. landasan semangat membangun bangsa yaitu menjadikan gotong royong untuk....

A. pekerjaan semakin berat

B.memupuk sikap egois

C. perpecahan antar suku

D. kemajuan bersama

2. masyarakat bekerja sama saling membantu untuk mencapai suatu tujuan tertentu demi kepentingan bersama disebut...

A. gotong royong

B. kerja bakti

C. tolong menolong

D.kerja sama

3. salah satu kegiatan gotong-royong yang di adakan di lingkungan sekolah adalah..

A. membersihkan saluran air

B. membersihkan lingkungan sekolah

C. kerja bakti membangun rumah

D. membersihkan lingkungan rumah

4.perhatikan bentuk kerja sama berikut!

1 ) gotong royong mendirikan pos kamling

2 ) kerja sama dalam mengerjakan soal ulangan

3 ) kerja bakti membersihkan halaman sekolah

4 ) kerja sama untuk berbohong pada guru

bentuk kerja sama yang perlu di kembangkan dalam kehidupan sehari-hariditunjuk oleh nomor...

A. 2 dan 3

B. 1 dan 4

C. 1 dan 3

D. 2 dan 4

5. berikut ini termasuk penerapan sikap gotong royong dalam kehidupan masyarakat melalui kegiatan...

A.kerja bakti lingkungan

B.mendirikan usaha

C. membantu membuat ktp

D.membantu tetangga berjualan

Penjelasan:

1.D.kemajuan bersama

2.A.gotong royong

3.B.membersihkan lingkungan sekolah

4.C. 1 dan 3

5.A.kerja bakti lingkungan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh wanto05081972 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 12 Jan 23