Sebutkan tiga contoh lingkungan fisik yang kamu ketahui dan jelaskan

Berikut ini adalah pertanyaan dari woongiboy901 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkan tiga contoh lingkungan fisik yang kamu ketahui dan jelaskan apa yang menarik dari lingkungan fisik tersebut!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Gunung

Gunung adalah bentang alam berupa dataran tinggi yang memiliki ketinggian di atas 3.000 meter di atas permukaan laut. Gunung tertinggi di dunia adalah Mt. Everest (8.848 mdpl), sedangkan gunung tertinggi di Indonesia terdapat di Puncak Jayawijaya, Jayapura (4.456 mdpl). Meski gunung tersebut tingginya luar biasa, tetap saja banyak manusia yang sudah berhasil mencapai puncaknya.

Pegunungan

Pegunungan adalah dataran tinggi yang menjulang luas dengan berjajar membentang namun memiliki ketinggian di bawah 3.000 meter di atas permukaan laut. Pegunungan dapat dimanfaatkan sebagai wisata alam, budidaya tanaman, dan lain sebagainya.

Suhu di pegunungan kerapkali sejuk dan dingin. Jarang sekali terjadi hawa panas di pegunungan. Inilah sebabnya tempat ini cocok dijadikan area tamasya.

Gunungapi

Gunungapi adalah serapan dari bahasa inggris (volcano). Yang sering didengar dari orang awam penyebutannya biasa gunung berapi.

Hal ini sebenarnya salah kaprah karena serapan bahasa inggris aturannya tidak boleh diberi spasi apabila kata dasarnya tanpa spasi. Indonesia termasuk dalam salah satu lintasan ring of fire, sehingga di negara kita ini banyak ditemukan gunungapi yang masih aktif.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fathanwahyusaputra dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 22 May 23