Perhatikan sejarah upaya pemuda untuk melaksanakan Konggres Pemuda I di

Berikut ini adalah pertanyaan dari xyyze pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Perhatikan sejarah upaya pemuda untuk melaksanakan Konggres Pemuda I di bawah ini!Para pemuda berupaya melakukan pergerakan untuk melawan penjajahan Belanda. Akan tetapi, perlawanan yang dilakukan masih bersifat kedaerahan. Sifat perlawanan seperti tidak membuat Belanda kesulitan untuk melawan. Oleh karena itu, para pemuda berupaya untuk membentuk suatu pergerakan yang terorganisasi. Pergerakan yang dibentuk para pemuda terealisasi dalam bentuk Konggres Pemuda I yang dilaksanakan tanggal 30 Maret-2 April 1926 di Jakarta. Pernyataan yang tidak sesuai berdasarkan sejarah upaya pelaksanaan Konggres Pemuda | adalah ....
a. para pemuda melakukan pergerakan untuk melawan penjajah
b. Konggres Pemuda I dilaksanakan pada tanggal 30 Maret-2 April 1926
c. pemuda melakukan pergerakan yang bersifat kedaerahan
d. Konggres Pemuda I dilaksanakan di Jakarta​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

c. pemuda melakukan pergerakan yang bersifat kedaerahan

Penjelasan:

Sebagai hasil dari pergerakan yang bersifat kedaerahan, para pemuda kemudian membentuk pergerakan yang terorganisasi dalam bentuk Konggres Pemuda I

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh VipConect dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 17 May 23