mengapa persengketaan laut china selatan dapat mengancam keutuhan wilayah negara

Berikut ini adalah pertanyaan dari 99999wwwhsdcc pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Mengapa persengketaan laut china selatan dapat mengancam keutuhan wilayah negara kita?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

"Ada tiga alasan mengapa China sangat ingin mengklaim wilayah Laut China Selatan:

Pertama, China memang selalu mengklaim bahwa mereka selalu ada di Laut China Selatan, yang Sembilan Garis Imajiner (Nine Dash Line) itu,"

Kedua, menurut Hikmahanto, China sampai kapanpun akan mempertahankan sikap mereka. Kemudian yang terakhir, China kini memiliki kekuatan militer dan ekonomi yang dapat memperkuat gerakan klaim mereka di wilayah di Laut China Selatan.

"Meskipun Amerika Serikat mengancam, China akan tetap mempertahankan posisi mereka karena baik militer dan ekonomi mereka sudah siap,"

Jika China, yang memiliki populasi sekitar 1,3 miliar orang, tidak dapat mengklaim wilayah di perairan tersebut, mereka tidak akan bisa bertahan. Laut China Selatan sendiri memiliki potensi yang besar, sebab di sana ada sumber daya alam, mulai dari gas, ikan, dan lain sebagainya.

"Selain itu, kalau Pemerintah China tidak keras, maka rakyatnya akan menganggap bahwa pemerintah tidak kuat atau lemah. Kan sama saja seperti di Indonesia, klaim satu inci pun kalau kedaulatan kita mundur, pasti kita akan mempertahankan,"

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh irfansyahlamaha08060 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 01 Jul 23