Berikut ini adalah pertanyaan dari nanigpj pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Keberagaman Bangsa Indonesia terbentuk oleh jumlah suku yang mendiami wilayah Indonesia yang tersebar dimana-mana, dan setiap suku tersebut mempunyai ciri atau karakter tersendiri baik dalam aspek sosial maupun budaya.
Penjelasan:
Terbentuknya keragaman budaya di Indonesia disebabkan oleh beberapa faktor diantaranya :
- Faktor manusia, setiap manusia yang mendiami suatu wilayah atau negara memiliki kegemaran yang berbeda seperti aliran music ada yang menyukai aliran music pop, dangdut, jazz dan lain sebagainya. Selain itu kepercayaan atau keyakinan yang dianut oleh warga negara juga berbeda-beda.
- Faktor perubahan nilai dan sikap, setiap warga negara selalu berpegang teguh terhadap nilai dan norma yang berlaku di masyarakat, adanya perubahan terhadap nilai dan norma maka akan menyebabkan terjadniya perubahan.
- Faktor lingkungan alam, tempat tinggal, iklim, dan lingkungan sekitar juga dapat mempengaruhi kebudayaan suatu negara.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh TheoJakeson dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 11 Jun 23