Berikut ini adalah pertanyaan dari wardahw164 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Ciri-ciri masyarakat yang memiliki persatuan dan kesatuan dalam aspek sosial kehidupan adalah :
1.Mengikuti kegiatan gotong royong yang ada disekitar wilayah tempat tinggal
2Menjalin relasi yang harmonis dengan rekan kerja
3.Selalu mengutamakan prinsip musyawarah mufakat dalam pengambilan keputusan
4.Menghormati keberagaman yang ada
Penjelasan:
Persatuan berasal dari kata satu yang artinya tidak terpecah-belah atau utuh. Jadi arti persatuan yaitu bersatunya bermacam-macam aneka ragam kebudayaan menjadi satu yang utuh dan serasi.
Persatuan Indonesia adalah persatuan bangsa yang tinggal di wilayah Negara Indonesia, didorong untuk mencapai kehidupan yang bebas dalam negara yang merdeka dan berdaulat.
SEMANGAT BELAJAR
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ansyahrendi153 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 02 Jan 23