Deskripsikan bahwa bangsa Indonesia memiliki tingkat keberagaman yang sangat tinggi

Berikut ini adalah pertanyaan dari gladysputri1018 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Deskripsikan bahwa bangsa Indonesia memiliki tingkat keberagaman yang sangat tinggi Apabila dibandingkan dengan bangsa atau negara lain!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Negara Indonesia memiliki keanekaragaman budaya dan kekayaan bahasa yang sangat banyak, dengan kekhasan yang berbeda satu sama lain, dan ketika keanekaragaman dan kekayaan itu menyatu menjadi satu bangsa, maka yang muncul adalah sebuah keindahan. provinsi di Indonesia bertambah tiga menjadi 37. Adapun tiga provinsi baru itu ialah Papua Selatan, Papua Tengah, dan Papua Pegunungan. meskipun Indonesia memiliki keanekaragaman yang berbeda-beda tetapi Indonesia tetap menjadi Bhineka Tunggal Ika yaitu  “Berbeda-beda tetapi tetap satu”.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hamnanafisaraihana9 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 25 May 23