Berikut ini adalah pertanyaan dari firmanabdulkhoir1 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
pancasila sbg persoalan bangsa dan negara Krn Pancasila dpt menepis isu2 sbg berikut;
1) politik identitas
contoh : khasus Ahok saat menjelang pemilihan gubernur DKI Jakarta dimana ia dikenakan sanksi hukuman penjara dikarenakan dituding melakukan penistaan agama. Padahal video ketika ia sedang berorasi di edit oleh pihak tertentu. Pidatonya itu menimbulkan protes, padahal di saat bersamaan ia sedang bersaing dengan Annies Baswedan dalam pemilu gubernur DKI Jakarta.
2)hoax
contoh : kasus Ratna Sarumpaet. Ia adalah aktivis sosial yang menyebarkan berita hoax mengena kasus penganiayaan dirinya oleh sekelompok orang yang dikatakannya sebagai pendukung Presiden Joko Widodo. Hoax ini berhasil membohongi mayoritas masyarakat dan beberapa politisi terkemuka
3)peran media
4)intoleransi
5)korupsi
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh feranicempaka22 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 09 Apr 23