1. Belajar dari pengalaman sejarah, salah satu sebab perpecahan bangsa

Berikut ini adalah pertanyaan dari putriqonita468 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Belajar dari pengalaman sejarah, salah satu sebab perpecahan bangsa adalah karena berbagai golongan dan aliran yang tumbuh di masyarakat mempunyai ideologi sendiri-sendiri yang masing-masing ingin….A. Menerapkannya dalam kehidupan bermasyarakat dan berbangsa

B. Memaksakan kepada kelompok lain untuk memahami ideologinya

C. Menerapkannya dalam kehidupan sehari-hari bagi para anggotanya

D. Mengajak kelompok lain untuk mengikuti pendapatnya


Masalah yang timbul dalam keberagaman masyarakat Bhinneka Tunggal Ika antara lain, perubahan nilai-nilai budaya akibat pengaruh globalisasi ternyata telah memicu timbulnya….

A. konflik kepentingan dalam kehidupan masyarakat perkotaan

B. perselisihan antar tokoh masyarakat di pedesaan dan pegunungan

C. konflik sosial budaya dalam kehidupan masyarakat Indonesia

D. perselisihan pendapat dikalangan pejabat di daerah dan pusat

TOLONG DI JWB MKSIH​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. B. memaksakan kepada kelompok lain untuk memahami ideologinya

2. C. konflik sosial budaya dalam kehidupan

masyarakat Indonesia

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh asyifaayuningdias dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 25 May 22