contoh pembagian kekuasaan yang baik dan kurang baik​

Berikut ini adalah pertanyaan dari lia4putri pada mata pelajaran SBMPTN untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Contoh pembagian kekuasaan yang baik dan kurang baik​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Contoh pembagian kekuasaan yang baik adalah:

sistem pemerintahan dengan prinsip pembagian kekuasaan antara eksekutif, legislatif, dan yudikatif yang saling independen dan mempunyai kewenangan masing-masing dalam menjalankan tugasnya

Contoh pembagian kekuasaan yang kurang baik adalah:

sistem pemerintahan yang memusatkan kekuasaan pada satu pihak atau golongan. Hal ini dapat menimbulkan pelanggaran hak asasi manusia, korupsi, serta menurunkan efektivitas kerja pemerintahan di masa depan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh olipcy dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 03 Jul 23