Penyebab hubungan komunikasi antara guru dengan orang tua belum maksimal

Berikut ini adalah pertanyaan dari ekalisbawati84 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Penyebab hubungan komunikasi antara guru dengan orang tua belum maksimal

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

JAWAB

Hubungan kurang maksimal antara guru dan orang tua adalah :

  • Kesibukan orang tua dalam bekerja dan mengerjakan aktifitas harian yang membuat komunikasi harus tertunda bahkan tidak terlaksana akibat kesibukan menghabiskan waktu sekolah siswa.
  • Kurang update teknologi sehingga tidak bisa menggunakan smart phone untuk berkomunikasi sehingga orang tua hanya mau menerima telfon lewat telfon rumah sementara guru tidak memiliki cukup pulsa untuk melakukan panggilan dengan biaya normal.
  • Orang tua tinggal di daerah yang susah jangkauan sinyal yang membuat guru pun harus berkali-kali berusaha terkoneksi dengan orang tua sampai berusaha mencari bukit sinyal atau area yang mempunyai sinyal stabil.
  • Guru yang tidak mau berperan aktif untuk komunikasi dengan orang tua siswa/siswi yang hendak bertujuan untuk lulus dan menggapai cita-cita mereka masing-masing dengan bantuan doa dari orang tua, serta sanak saudara lainnya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh adryanasal dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 14 Aug 23