6. Seorang terdakwa dinyatakan bersalah atas kasus penipuan investasi pada

Berikut ini adalah pertanyaan dari jsaifinorma pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

6. Seorang terdakwa dinyatakan bersalah atas kasus penipuan investasi pada tahun 2020. Terdakwa divonis empat tahun penjara atas kasus yang menimpanya, kemudian ia mengajukan banding terhadap putusan majelis hakim di pengadilan. Vonis itu dinilai terdakwa tidak sesuai dengan perbuatannya. Kesimpulan yang dapat diambil dari kasus tersebut adalah ....A. hukum harus ditegakkan tanpa pandang bulu siapa pun yang bersalah dan di mana pun ia berada
B. keputusan hakim memvonis terdakwa sesuai fakta dan bukti hukum yang sah di persidangan
C. hakim membuat keputusan tidak sesuai dengan undang-undang hukum pidana
D. hakim memvonis terdakwa sesuai tuntutan jaksa penuntut umum
E. keputusan hakim sudah mutlak dan tidak dapat diganggu gugat​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

B. Keputusan hakim memvonis terdakwa sesuai fakta dan bukti hukum yang sah di persidangan.

Penjelasan:

Memang benar, pasal yang dilanggar adalah pasal 378 KUHP dengan ancaman hukuman penjara 4 tahun.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hasnahaye108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 14 May 23