Proyek kewarganegaraan mari meneliti kronologis kejadian, penyebab, nilai pancasila yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari aulia3334 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Proyek kewarganegaraan mari meneliti kronologis kejadian, penyebab, nilai pancasila yang di langgar, upaya penangananminimal 3 contoh ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

Analisis proyek kewarganegaraan tersebut adalah sebagai berikut.

Peristiwa: Pengusiran Paksa Jemaah Kristen di Riau

Kronologis kejadian: Ketika jemaah sedang beribadah di sebuah desa di Riau, petugas Satpol PP menghentikan paksa ibadah.

Penyebab: Jemaah diduga menyalahgunakan rumah pribadi sebagai tempat ibadah dan dianggap melanggar peraturan menteri.

Nilai Pancasila yang dilanggar: Nilai ketuhanan, kemasyarakatan, persatuan, keadilan, dan kemanusiaan.

Upaya penanganan: Memberikan kesempatan bagi jemaah untuk beribadah, baru setelah beribadah dicari solusi yang menguntungkan semua pihak.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh iinwae99 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 14 Nov 22