Berikut ini adalah pertanyaan dari WhatshouldIpick pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Sejarah perjuangan kemerdekaan Indonesia memberikan kita pelajaran penting tentang makna kepemimpinan. Bung Hatta, Bung Karno, Sutan Syahrir, Ki Hajar Dewantara, Muhammad Natsir, KH Wahid Hasyim, dan lain sebagainya, memiliki jiwa besar, arif, dan menyadari sepenuhnya tentang kekuatan bangsa Indonesia. Di atas itu semua, walaupun para tokoh bangsa berbeda pemikirannya, tetapi mereka tetap memiliki visi yang sama, yaitu mengantarkan Indonesia ke pintu kemerdekaan dan meletakkan fondasi penting bagi generasi selanjutnya. Mereka memimpin dengan contoh.Kenapa kepemimpinan Pancasila penting Dari sedikit latar belakang sejarah itu, kita telah bisa menyimpulkan betapa pentingnya kepemimpinan Pancasila sebagai landasan dalam praktik memimpin. Para tokoh bangsa telah mengajarkan kepada kita nilai-nilai luhur yang dapat menjadi bahan pelajaran yang sangat kaya bagi pemimpin saat ini. Nilai-nilai luhur itu terwakilkan dalam bentuk Pancasila sebagai dasar negara kita. Menurut Kariadi & Suprapto (2017), nilai dasar Pancasila tumbuh baik dari sejarah perjuangan bangsa Indonesia melawan penjajahan yang telah menyengsarakan rakyat. Ditambah pula, nilai dasar Pancasila tumbuh dari aspirasi yang ditanamkan dalam agama dan tradisi tentang suatu masyarakat yang adil dan makmur. Dasar masyarakat yang adil dan makmur itu berdasarkan kebersamaan, persatuan dan kesatuan seluruh warga masyarakat.
Berdasarkan artikel di atas makna pancasila sebagai ....
a.pandangan hidup bangsa
b.ideologi bangsa
c.dasar negara
d.falsafah negara
Berdasarkan artikel di atas makna pancasila sebagai ....
a.pandangan hidup bangsa
b.ideologi bangsa
c.dasar negara
d.falsafah negara
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
C.dasar negara
Penjelasan:
maaf kalau salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nurarij15 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 13 Dec 22