Permasalahan dalam keberagaman sosial budaya muncul akibat terjadinya perbedaan yang mencolok

Berikut ini adalah pertanyaan dari iimma013 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Permasalahan dalam keberagaman sosial budaya muncul akibat terjadinya perbedaanyang mencolok antara nilai dalam masyarakat dengan realita yang ada. Berikut ini
merupakan faktor budaya yang menjadi pemicu munculnya permasalahan sosial, kecuali
A.perkembangan kemajuan teknologi
seperti lahirnya media sosial menjadi
penyebab perubahan pola perilaku,
etika, norma, dan budaya masyarakat
B.tidak seimbangnya antara pendapatan
dengan pengeluaran sehingga
kebutuhan hidup tidak tercukupi
C.gaya hidup cenderung meniru budaya
asing karena terobsesi dengan
kehidupan orang yang menjadi idolanya
meskipun tidak sesuai dengan norma
dan ajaran agama yang dianutnya
D.masuknya budaya asing yang
bertentangan dengan nilai-nilai ajaran
agama dan norma dalam masyarakat.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

jawaban:B

semoga membantu anda

terima kasih

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yadieedie dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 31 Jul 23