Berikut ini adalah pertanyaan dari vienettFSAa pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
1). pengaruh Pancasila dalam menghadapi pandemi covid 19 yaitu pengaruh di bidang agama dan persatuan.
Dibidang agama
pengaruh ini terdapat pada sila pertama yang berbunyi " ketuhanan yang maha esa" yang membuat bangsa Indonesia tidak lupa akan agamanya dan senantiasa berdoa kepada Allah agar dijauhi oleh penyakit Corona, serta bagi yang non-muslim menyesuaikan dengan agamanya.
Dibidang persatuan
pengaruh di bidang persatuan terdapat pada sila ke-3 yang berbunyi persatuan Indonesia, yang bisa membuat warga negara Indonesia tetap bersatu jiwa tanpa ada pecah belah melawan pandemi covid-19 dan saling menolong.
2). bunyi sila ke 3: persatuan Indonesia. bunyi sila ke 3 ada keterkaitannya dengan UUD NRI tahun 1945 karena pada UUD terdapat bunyi bunyi Pancasila. serta persatuan Indonesia diwujudkan pada masa melawan penjajahan Belanda, Indonesia bersatu melawan penjajah yang ada pada makna UUD pada kalimat " ke depan pintu gerbang kemerdekaan Indonesia, yang merdeka, bersatu, berdaulat adil dan makmur.
By: WhiteTrigonometri
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh LeonIQ dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 01 Feb 23