sebutkan 3 contoh perbuatan yang kurang menunjukkan adanya sikap bela

Berikut ini adalah pertanyaan dari melandavictoria pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

sebutkan 3 contoh perbuatan yang kurang menunjukkan adanya sikap bela negara dalam bidang hukum, beserta langkah penyelesaian​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Perbuatan yang kurang menunjukkan sikap bela negara pada bidang Hukum, Ekonomi, Pendidikan, Sosial, Budaya, Pertahanan Keamanan dan Langkah Penyelesaiaannya.

1. Hukum

Pada Bidang Hukum sendiri terdapat sebuah contoh dimana tidak menunjukkan sebuah sikap dalam bidang bela negara seperti;

Tidak menaati peraturan jalan raya seperti tidak menghiraukan lampu lalu lintas

Hal tersebut dapat dilakukan antisipasi dengan cara melakukan;

Pemberian hukuman atau pemberian tilang terhadap pelanggar yang dimana tidak melakukan sebagaimana Undang Undang dalam bekendara

2. Ekonomi

Pada Bidang Ekonomi sendiri terdapat sebuah contoh dimana tidak menunjukkan sebuah sikap dalam bidang bela negara seperti;

Adanya pedagang yang dimana hanya mementingkan sebuah keuntungan kepadanya daripada memikirkan barang dan juga lebih memilih produk luar negeri untuk dijual

Hal tersebut dapat dilakukan antisipasi dengan cara melakukan;

Lakukanlah sebuah perdagangan yang dimana lebih mementingkan produk yang berasal dari dalam negeri dan lebih berdagang dengan bijak.

3. Pendidikan

Pada Bidang Pendidikan sendiri terdapat sebuah contoh dimana tidak menunjukkan sebuah sikap dalam bidang bela negara seperti;

Lebih suka untuk bermalas-malasan dan tidak ingin mengerjakan tugas maupun tidak belajar.

Hal tersebut dapat dilakukan antisipasi dengan cara melakukan;

Membuat peserta didik sadar akan pentingnya pendidikan agar ia dapat termotivasi dan mempunya semangat untuk belajar.

4. Sosial Budaya

Pada Bidang Sosial Budaya sendiri terdapat sebuah contoh dimana tidak menunjukkan sebuah sikap dalam bidang bela negara seperti;

Lebih banyak meniru sikap kebudayaan yang berasal dari luar negeri dan kemudian memakai produk yang berasal dari luar negeri tersebut.

Hal tersebut dapat dilakukan antisipasi dengan cara melakukan;

Lakukan sikap untuk pelestarian terhadap kebudayaan sendiri dan mulailah mencoba untuk melakukan seleksi terhadap setiap kebudayaan asing yang masuk.

5. Pertahanan Keamanan

Pada Bidang Pertahanan Keamanan sendiri terdapat sebuah contoh dimana tidak menunjukkan sebuah sikap dalam bidang bela negara seperti;

Melakukan kegiatan kerusuhan pada saat mengikuti demonstrasi.

Hal tersebut dapat dilakukan antisipasi dengan cara melakukan;

Melakukan pemanggilan terhadap orang-orang yang terlibat dan melakukan penyelesaian masalah secara baik-baik

Penjelasan:Maaf kalo salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jasminemusfiro dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 01 Jun 22