tuliskan cara kamu menghargai jasa pahlawan yang telah berkorban demi

Berikut ini adalah pertanyaan dari zairazaira452 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tuliskan cara kamu menghargai jasa pahlawan yang telah berkorban demi bangsa dan negara​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pahlawan. ...

Menghargai dan Menghormati Jasa Pahlawan. ...

Memupuk semangat cinta Tanah Air. ...

Tidak melupakan jasa pahlawan. ...

Belajar dengan tekun. ...

Memperingati peristiwa-peristiwa penting. ...

Menjalankan Pancasila dan peraturan lainnya.

Penjelasan:

Tidak hanya perlu untuk mengenang dan menghargai jasa pahlawan saja tetapi perlu juga untuk mengetahui sebenarnya apa yang disebut dengan pahlawan. Seperti yang telah disebutkan sebelumnya bahwa pahlawan merupakan tokoh penting dalam sejarah Indonesia. Didalam Kamus Besar Bahasa Indonesia sendiri, pahlawan diartikan sebagai orang yang menonjol karena keberaniannya dan pengorbanannya dalam membela kebenaran, ataupun juga seorang pejuang yang gagah berani.

Jadi dapat disimpulkan bahwa pahlawan merupakan seorang pejuang yang memiliki keberanian dan rela berkorban untuk suatu kebenaran. Memang tidak semua pahlawan harus gugur didalam medan perang, seperti pahlawan perjuangan saja namun banyak pula pahlawan lainnya yang juga berpengaruh penting dalam kehidupan sehari-hari. Salah satu contoh pahlawan di masa sekarang atau di luar medan peran adalah guru, dimana mampu membuat hidup setiap individu menjadi lebih berpendidikan dan lebih lagi baik dari sebelumnya.

Maka dari itu, sebagai setiap warga negara Indonesia wajib untuk selalu menghargai dan menghormati jasa para pahlawan, baik pahlawan perjuangan maupun pahlawan pada masa sekarang diluar medan peran. Lantas bagaimana seharusnya warga negara yang baik menghargai dan menghormati jasa pahlawan? Akan dijelaskan dalam penjelasan berikutnya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arifsetiyawan180 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 02 May 23