Berikan pandangan anda disertai dengan contoh tentang Pancasila sebagai ideology

Berikut ini adalah pertanyaan dari daff81 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Berikan pandangan anda disertai dengan contoh tentang Pancasila sebagai ideology terbuka dan tertutup?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Ideologi memiliki fungsi penting sebagai penegas identitas bangsa atau untuk menciptakan rasa kebersamaan sebagai suatu bangsa.

Pancasila sebagai ideologi terbuka adalah Pancasila sebagai ideologi yang mampu menyesuaikan diri dengan perkembangan zaman tanpa pengubahan nilai dasarnya. sedangkan ideologi tertutup adalah ideologi tersebut tidak berasal dari masyarakat tetapi pikiran sekelompok elit yang harus dipropagandakan kepada masyarakat. Baik dan buruknya pandangan yang muncul dan berkembang dinilai sesuai atau tidaknya dengan ideologi itu.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yuliatipurwaningsih dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 21 Mar 23