Contoh materi dakwah yang membahas tentang muamalah adalah. . .

Berikut ini adalah pertanyaan dari putraalaudin4076 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Contoh materi dakwah yang membahas tentang muamalah adalah. . . .

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Muamalah adalah menyangkut hubungan antara manusia dengan manusia lainnya. Dengan demikian, mudah sekali menemukan contoh praktek muamalah dalam kehidupan sehari-hari kita.

» Pembahasan

Berikut adalah contoh-contoh muamalah yang bisa kita jumpai dalam kehidupan sehari-hari:

Transaksi jual beli barang adalah termasuk muamalah yang melibatkan penjual dan pembeli.

Transaksi sewa menyewa rumah juga adalah termasuk muamalah yang melibatkan penyewa dan pemilik rumah.

Munakahat atau pernikahan pria dan wanita juga termasuk ke dalam muamalah (dalam pengertian luas)

Pembagian harta warisan juga adalah termasuk contoh muamalah (dalam pengertian luas)

Pemilik kebun yang menyewa jasa petani untuk merawat kebunnya dengan sistem bagi hasil juga adalah muamalah

Sayembara dengan hadiah untuk menemukan barang atau orang hilang juga termasuk muamalah, ini dinamakan dengan Ji’alah.

Investasi dengan sistem bagi hasil juga termasuk muamalah, ini dikenal dengan nama Qirod

Penjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh meanazwa07 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 02 Mar 23