Sebutkan aspek trigatra dalam wawasan nusantra

Berikut ini adalah pertanyaan dari siska877siska pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkan aspek trigatra dalam wawasan nusantra

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Berikut ini adalah ASPEK TRIGATRA dari Wawasan Nusantara:

  1. Letak & bentuk geografis
  2. Keadaan & kemampuan dari penduduk
  3. Keadaan & kekayaan alam

» Pembahasan

  1. ASPEK GEOGRAFIS dalam trigatra wawasan nusantara ini menyangkut letak dan kondisi geografi Indonesia. Aspek ini sangat penting sebab secara geografis Indonesia memang berada di wilayah yang sangat strategis. Kedudukan yang strategis ini kemudian menjadikan Indonesia mampu meraih kesejahteraan dalam bidang ekonomi, politik juga sosial dan budaya.
  2. ASPEK KEPENDUDUKAN, adalah menyangkut kondisi dari penduduk yang ada di wilayah Indonesia. Kondisi penduduk ini sangat berpengaruh pada pembangunan nasional bangsa juga ketahanan nasional.
  3. ASPEK KEKAYAAN ALAM, Indonesia dikenal sebagai negara dengan tanah yang subur sehingga kekayaan alam yang ada di wilayah negara kita ini sangat melimpah. Kekayaan alam ini baik itu yang jenisnya hayati juga non-hayati harus diolah secara maksimal dan bertanggungjawab demi kemakmuran dan kesejahteraan bersama.


» Pelajari Lebih Lanjut:

• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •

» Detil Jawaban

Kode           : -

Kelas          : SMA

Mapel         : PPKN

Bab             : Wawasan Nusantara

Kata Kunci : Aspek, Trigatra, Geografis, Kependudukan, Alam

Berikut ini adalah ASPEK TRIGATRA dari Wawasan Nusantara:Letak & bentuk geografisKeadaan & kemampuan dari pendudukKeadaan & kekayaan alam» PembahasanASPEK GEOGRAFIS dalam trigatra wawasan nusantara ini menyangkut letak dan kondisi geografi Indonesia. Aspek ini sangat penting sebab secara geografis Indonesia memang berada di wilayah yang sangat strategis. Kedudukan yang strategis ini kemudian menjadikan Indonesia mampu meraih kesejahteraan dalam bidang ekonomi, politik juga sosial dan budaya.ASPEK KEPENDUDUKAN, adalah menyangkut kondisi dari penduduk yang ada di wilayah Indonesia. Kondisi penduduk ini sangat berpengaruh pada pembangunan nasional bangsa juga ketahanan nasional. ASPEK KEKAYAAN ALAM, Indonesia dikenal sebagai negara dengan tanah yang subur sehingga kekayaan alam yang ada di wilayah negara kita ini sangat melimpah. Kekayaan alam ini baik itu yang jenisnya hayati juga non-hayati harus diolah secara maksimal dan bertanggungjawab demi kemakmuran dan kesejahteraan bersama.
» Pelajari Lebih Lanjut:	Materi tentang aspek trigatra https://brainly.co.id/tugas/10164004Materi tentang penjelasan aspek trigatra wawasan nusantara https://brainly.co.id/tugas/10528751• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •» Detil JawabanKode           : -Kelas          : SMAMapel         : PPKNBab             : Wawasan NusantaraKata Kunci : Aspek, Trigatra, Geografis, Kependudukan, Alam

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh varlord dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 07 Aug 17