Mengapa kerukunan dikatakan sebagai pondasi bangsa? ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari yogasetiawan1870 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Mengapa kerukunan dikatakan sebagai pondasi bangsa? ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jangan lupa streaming "talk that talk -twice"

Jawaban:

Karena kerukunan yang dapat membuat suatu bangsa dan negara menjadi kuat bahkan sulit untuk dikalahkan

Penjelasan:

Kerukunan :

Kerukunan asa adalah istilah yang dipenuhi oleh makna baik dan damai, intinya hidup bersama dalam masyarakat dengan "kesatuan hati"

Manfaat kerukunan :

  1. Menciptakan keharmonisan
  2. Menghindari konflik
  3. Menciptakan kedamaian

Akibat tidak ada hidup rukun :

  1. Akan terjadi perselisihan
  2. Lingkungan tidak aman
  3. Tidak ada keharmonisan

-----------------------------------------------------------

Mata pelajaran : PPKn

Kelas : IV

Kode : -

Kunci jawaban : Hidup rukun

Jangan lupa streaming

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh adn827252 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 29 Nov 22