Sebutkan 7 dampak negatif kemajuan teknologi terhadap persatuan indonesia

Berikut ini adalah pertanyaan dari anonymous5618 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkan 7 dampak negatif kemajuan teknologi terhadap persatuan indonesia

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Bidang Politik

Pengaruh negatif ilmu pengetahuan dan teknologi dalam bidang politik terhadap Indonesia yang dikutip dari Yusnawan Lubis dan Mohamad Sodeli, yaitu sebagai berikut:

- Terganggunya stabilitas politik akibat menyebarnya isu hoax terkait pemerintah;

- Munculnya gerakan radikalisme dan terorisme;

- Muncul juga gerakan separatisme.

2. Bidang Ekonomi

- Terjadinya pengangguran bagi tenaga kerja yang tidak mempunyai kualifikasi yang sesuai dengan yang dibutuhkan;

- Meningkatnya sifat konsumtif;

- Kemajuan TIK juga akan semakin memperparah kesenjangan sosial yang terjadi dimasyarakat antara orang kaya dengan orang miskin.

3. Bidang Sosial Budaya

Pengaruh negatif dari bidang sosial budaya terhadap kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi, yaitu:

- Adanya perubahan tata nilai kehidupan dalam masyarakat antara lain cara orang bekerja, gaya hidup dan tata nilai masyarakat;

- Meningkatkan kenakalan dan kriminalitas;

- Adanya kesenjangan sosial;

- Memudarkan nilai-nilai asli bangsa;

- Masyarakat cenderung bersifat individualis.

4. Bidang Hukum, Pertahanan, dan Keamanan

Dampak negatif yang timbul dari kemajuan iptek dalam aspek ini, antara lain akan menimbulkan tindakan anarkis dari masyarakat yang dapat mengganggu stabilitas nasional, ketahanan nasional bahkan persatuan dan kesatuan bangsa.

Penjelasan:

maap cuman bisa jawab sampai 4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh naylakiranapramadita dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 17 Apr 22