Roni bertetangga dengan Doni, suatu hari Roni dipindahkan tugas ke

Berikut ini adalah pertanyaan dari frzky0328 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Roni bertetangga dengan Doni, suatu hari Roni dipindahkan tugas ke kota lain. Sehingga rumah Roni kosong dalam waktu yang cukup lama. Karena ditinggalkan begitu saja rumah Roni menjadi tidak terawat terutama rumput di depan rumahnya yang sudah tumbuh begitu lebat hampir menutupi seluruh halaman rumah Roni. Doni yang awalnya merasa tidak nyaman melihat keadaan rumah Roni akhirnya memutuskan untuk membersihkan taman di halaman rumah Roni.soal:
1. Analisis perbuatan apakah yang dilakukan oleh Doni, serta apa saja konsekuensi dari perbuatan

tersebut. Jelaskan disertai dasar hukumnya!


2. Analisislah oleh saudara tergolong hukum apakah kasus di atas jika dilihat dari isinya serta dari masa

berlakunya!

3. Dalam mazhab ilmu hukum dikenal beberapa aliran, salah satunya adalah aliran positivisme, jelaskan

serta kaitkan dengan kasus di atas!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

  • Perbuatan yang dilakukan oleh Doni termasuk perbuatan membersihkan halaman tanda izin.
  • Kasus yang dilakukan oleh Doni di atas tergolong dalam hukum perdata yaitu jenis hukum yang mengatur hubungan antara orang dengan orang atau badan hukum dengan badan hukum.
  • Aliran positivisme merupaka salah satu jenis dari aliran pemikiran dalam ilmu hukum yang mengutamakan hukum yang tertulis atau yang dibuat oleh negara. Aliran ositivisme  berpendapat bahwa hukum harus dilihat secara obyektif dan sesuai dengan ketentuan perundang-undangan yang berlaku.

Pembahasan

Hukum merupakan bagian dari salah satu norma yang berlaku dalam masyarakat. Sebagai suatu norma maka hukum memiliki karakteristik tersendiri yakni bersifat mengikat dan pelaksanaannya bisa dipaksakan menggunakan kekuatan negara.

Pelajari lebih lanjut

  1. Materi tentang ilmu hukum yomemimo.com/tugas/51123186
  2. Materi tentang tujuan mempelajari ilmu hukum yomemimo.com/tugas/35619938
  3. Materi tentang Sebutkan penggolongan hukum menurut isinya yomemimo.com/tugas/4299989

Detail Jawaban

Kelas      : SMP

Mapel    : PPKN

Bab        : Norma Hukum

Kode      : -

#AyoBelajar

#SPJ2

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alkhausar0106 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 08 Aug 23