Berikut ini adalah pertanyaan dari d3ssylia pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Rasisme adalah Pola Pikir Negatif dengan Sederet Dampak Negatif Bagi Kesehatan
Rasisme adalah isu sensitif yang sayangnya masih banyak terjadi di negara dengan beragam latar belakang budaya. Pembahasan mengenai ras sendiri merupakan salah satu dari 4 hal yang sebaiknya tidak disinggung oleh masyarakat selain suku, agama, dan antargolongan.
dampak nya sebagai berikut
1.Korban rasisme berisiko memiliki keinginan bunuh diri
2.Peradangan internal
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fadil917 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 10 May 22