1. Sebutkan beberapa manfaat terciptanya persatuan dan kesatuan dalam kehidupan

Berikut ini adalah pertanyaan dari kubuandre470 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Sebutkan beberapa manfaat terciptanya persatuan dan kesatuan dalam kehidupan masyarakat! 2. Apakah dampak positif keragaman masyarakat di Indonesia? 3. Apa pula dampak negatif dengan adanya keragaman masyarakat di Indonesia? 4. Apa yang dimaksud toleransi dalam kehidupan masyarakat? 5. Sebutkan contoh perilaku toleran dalam keberagaman beragamal​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Sebutkan beberapa manfaat terciptanya persatuan dan kesatuan dalam kehidupan masyarakat!

  • ikut serta dalam gotong royong.
  • ikut acara di kalangan masyarakat.
  • bisa menghargai budaya dan suku orang lain.

2. Apakah dampak positif keragaman masyarakat di Indonesia?

  • memperkuat silahturahmi atau persatuan sebuah negara (agar tidak terpecah belah).

3. Apa pula dampak negatif dengan adanya keragaman masyarakat di Indonesia?

  • suka memfitnah seseorang yang menyebabkan terpecah belah.
  • mengejek budaya orang lain.

4. Apa yang dimaksud toleransi dalam kehidupan masyarakat?

  • toleransi adalah salah satu sikap dan akhlak seseorang dengan menghargai dan menghormati budaya orang lain.

5. Sebutkan contoh perilaku toleransi dalam keberagaman beragama!..

  • tidak bersikap sombong.
  • suka membantu dan menolong teman.
  • suka menghargai sesama teman.
  • menghargai budaya orang lain.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh oaaa82511 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 01 Jun 23