Nasionalisme dan patriotisme dibutuhkan bangsa Indonesia untuk menjaga kelangsungan hidup

Berikut ini adalah pertanyaan dari sayawahyu18 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Nasionalisme dan patriotisme dibutuhkan bangsa Indonesia untuk menjaga kelangsungan hidup dan kejayaan bangsa serta Negara. Kejayaan sebagai bangsa dapat dicontohkan dengan sikap seperti dibawah ini, kecuali….A. Seorang yang berusaha keras mendapatkan keuntungan untuk keluarga


B. Semangat pendiri Negara dalam merumuskan Pancasila


C. Para pahlawan yang dengan gigih melawan penjajah


D. Atlet yang berjuang segenap jiwa dan raga untuk membela tanah air




mohon bantuannya kak​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

a. seseorang yang berusaha keras mendapat kan keuntungan keluarga maaf klo salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh neoremiel dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 07 Aug 23