Berikut ini adalah pertanyaan dari albertagungcahyono pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
31. Pertanggungjawaban pejabat publik terhadap masyarakat yang memberinya delegasidan kewenangan untuk mengurusi berbagai urusan dan kepentingan mereka. Setiap
pejabat publik dituntut untuk mempertanggungjawabkan semua kebijakan, perbuatan,
moral, maupun netralitas sikapnya terhadap masyarakat. Serta tidak mencari kambing
hitam apabila melakukan kesalahan. Merupakan penjelasan dari prinsip good
governance yaitu` . . . .
A. Akuntabilitas
B. Visi strategis
C. Responsif
D. Efektifitas dan efektifitas
E. Transparasi
pejabat publik dituntut untuk mempertanggungjawabkan semua kebijakan, perbuatan,
moral, maupun netralitas sikapnya terhadap masyarakat. Serta tidak mencari kambing
hitam apabila melakukan kesalahan. Merupakan penjelasan dari prinsip good
governance yaitu` . . . .
A. Akuntabilitas
B. Visi strategis
C. Responsif
D. Efektifitas dan efektifitas
E. Transparasi
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Penjelasan:
yang (a) akuntabilitas
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh aissyavebyana dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 10 Jun 23