1. Jati diri yang berkaitan dengan etnis, suku, agama, dan

Berikut ini adalah pertanyaan dari dimaspriyonggo69636 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Jati diri yang berkaitan dengan etnis, suku, agama, dan bahasa disebut identitas a. nasional b. individu c. kelompok d. primordial e. bangsa ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

d.primodial

Identitas primordial merupakan jati diri yang berkaitan dengan etnis, suku, agama, dan bahasa.

Ada tiga macam primordialisme, yaitu:

1) Primordialisme Agama

Primordialisme Agama berarti bahwa individu yang menganut suatu agama yang terialu membanggakan agamanya sendiri tanpa menghormati dan acuh tak acuhpada agama lain.

2) Primordialisme Suku

Primordialisme suku berarti bahwa individu yang terlalu terikat dengan sukunya sendiri.

3) Primordialisme Kedaerahan

Primordialisme kedaerahan berarti bahwa individu lebih terikat dengan daerahnya

sendiri daripada dengan daerah lain.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Ranisasa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 22 Aug 23