ketika ada perwakilan duta besar atau wakil diplomatik asal Indonesia

Berikut ini adalah pertanyaan dari abinputricheisya pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

ketika ada perwakilan duta besar atau wakil diplomatik asal Indonesia yang ditempatkan di kantor kedutaan negara Cina tetapi hubungan Indonesia dengan negara Cina sedang bermasalah Menurut kalian apakah perwakilan terbesar Indonesia kami dipulang ke Indonesia oleh negara Cina? jelaskan!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Tergantung situasinya

Penjelasan:

Amerika Serikat menarik kedutaan besarnya dari Palestina karena memang hubungan bilateral diantara keduanya tidak berlangsung baik. Apabila Indonesia sedang berkonflik dengan China, maka kita lihat situasinya. Jika ini hanya seperti masalah Amerika dan Korea Utara, maka tidak apa-apa. Namun jika terjadi perang antar kedua negara, maka kemungkinan besar kedutaan besar Indonesia akan ditarik dari China

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh louietirta dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 26 May 23