Tolong buatkan kesimpulan dan saran peran Indonesia dalam menciptakan perdamaian

Berikut ini adalah pertanyaan dari nurauliasafira009 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tolong buatkan kesimpulan dan saran peran Indonesia dalam menciptakan perdamaian dunia melalui organisasi internasional seperti PBB, ASEAN, dan Gerakan Non Blokjawabnya jangan ngawur​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Sebagai negara yang berlandaskan hukum, Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) ikut berperan dalam menciptakan perdamaian dunia.

Dikutip dari situs resmi Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan RI, peran serta Indonesia dalam perdamaian dunia adalah amanat Pembukaan Undang-undang Dasar Negara RI Tahun 1945 alinea ke-4.

Yaitu dalam rangka mewujudkan perdamaian dunia yang berdasarkan kemerdekaan, perdamaian abadi dan keadilan sosial.

Walaupun harapan untuk hidup damai pada kenyataannya masih menjadi impian yang sulit bagi sebagian bangsa.

Penjelasan:

maaf ya kalau salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nabilafawazzahlubis dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 28 Jun 23