sebutkan contoh moral quotient (MQ)​

Berikut ini adalah pertanyaan dari friscaachesie pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkan contoh moral quotient (MQ)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Kecerdasan moral merupakan elemen yang paling penting untuk dikembangkan dan diseimbangkan. Karena kecerdasan intelektual dan spiritual saja tidak cukup.

Melalui tayangan film Upin dan Ipin ternyata mengandung banyak point untuk mengembangkan kecerdasan moral anak, yaitu :

-Sikap toleransi

Sikap toleransi tentunya harus dimiliki oleh setiap individu. Dalam serial kartun Upin dan Ipin mereka memiliki banyak sahabat dari berbagai negara dan tentunya berbagai macam agama dan etnis.

Dalam menerapkan sikap toleransi ini anak secara tidak langsung akan menghargai perbedaan agama dan etnis.

-Selalu bersyukur

Serial kartun Upin dan Ipin dapat mengajarkan buah hati untuk selalu bersyukur akan keadaan yang berubah-ubah. Upin Ipin selalu menggambarkan adegan yang sedih ketika mereka tidak mendapatkan apa yang diingikannya. Namun mereka selalu riang untuk memandang hidup yang sederhana dan senantiasa selalu bersyukur.

-Tolong menolong

Ketika dalam episode Ijat terkena musibah kebakaran, Upin Ipin menunjukkan sikap tolong menolong. Dalam episode ini mereka dan para sahabatnya senantiasa menolong Ijat yang sedang terkena musibah.

Penjelasan:

ini mencakup film upin ipin

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh floritatriyanti74 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 08 Dec 22