adanya pengakuan dan perlindungan terhadap HAM peradilan yang bebas dari

Berikut ini adalah pertanyaan dari sayonaragen pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Adanya pengakuan dan perlindungan terhadap HAM peradilan yang bebas dari pengaruh kekuasaan atau kekuasaan yang lain tidak memihak Serta adanya legalitas hukum dalam arti hukum adalah ciri-ciria.negara hukum
b.demokrasi
c.negara dengan kebebasan badan kehakiman
d.Komisi Yudisial sebagai lembaga kehakiman
e.negara yang bersumber dengan konstitusi negara

berikan alasannya ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Adanya pengakuan juga perlindungan HAM, peradilan yang bebas dari pengaruh kekuasaan, kekuasaan yang tak memihak, ada legalitas hukum adalah merupakan ciri-ciri dari negara hukum. Dengan demikian maka jawaban yang benar adalah A.

Pembahasan

Jawaban yang benar adalah Negara Hukum (A). Adapun jawaban B, C dan D salah sebab tidak sesuai dengan konteks di pertanyaan. Tujuan utama norma hukum yakni perlindungan Hak Asasi Manusia.Adapun ciri khashukum adalah peradilannya bebas dan tak terintimidasi kekuasaan lain, kekuasaan yang tak berpihak pada orang-orang tertentu, memiliki legalitas hukum dan lain sebagainya. Indonesia sendiri sebagai negara hukum dinyatakan langsung dalam UUD 1945.

Pelajari Lebih Lanjut

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh varlord dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 06 Dec 22