1. Makna yang terkandung dalam nilai patriotisme dalam kehidupan berbangsa

Berikut ini adalah pertanyaan dari bayuhadi5321 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Makna yang terkandung dalam nilai patriotisme dalam kehidupan berbangsa adalah...........A. rela berkorban untuk kepentingan keluarga
B. selalu menentang pada setiap Negara yang menjajah
C. memberikan sebagian harta untuk masyarakat
D. selalu mengutamakan persatuan dan kesatuan
2. Pancasila sebagai dasar Negara dan pandangan hidup bangsa berarti pancasila sebagai lanjutan moral bagi warga
Negara Indonesia dalam
A. kehidupan masyarakat
B. bernegara
C. berpolitik
D. kehidupan bermasyarakat dan bernegara
3. Seluruh hukum yang ada di Indonesia harus bersumber kepada pancasila sebagai ........
A. kepribadian bangsa
B. sumber dari segala sumber hokum
C. dasar Negara
D. pandangan hidup bangsa
4. Cita-cita nasional Negara Indonesia tercatat dalam .....
A. Pembukaan UUD 1945 alinia 1
B. Pembukaan UUD 1945 alinia 2
C. Pembukaan UUD 1945 alinia 3
D. Pembukaan UUD 1945 alinia 4
5. Pengakuan oleh Negara lain tentang adanya suatu Negara dan dapat menjalin hubungan
dengan Negara yang mengakuinya pada batas tertentu merupakan pengakuan.......
A. Formal
B. Nonformal
C. Informal
D. De facto
6 Alasan sekelompok manusia membentuk Negara dan bangsa adalah.......
A. ingin hidup bebas merdeka
B. memiliki kemampuan yang sama
C. memiliki teknologi yang canggih
D. memiliki cita-cita, latar belakang sejarah dan tujuan yang sama
7. Secara etimologis istilah politik berasal dari bahasa Yunani yaitu polis yang berarti:
a. Negara kota
b. Warga negara
c. Warga kota
d. Ahli negara
8. Agar dalam kehidupan masyarakat dan bernegara dapat tumbuh dan berkembang budaya politik yang demokratis,
maka nilai-nilai dan prinsip demokratis perlu disosialisasikan kepada........
a. Para penyelenggara Negara
b. Generasi penerus bangsa
c. Para anggota DPR dan MPR
D.Setiap warga negara
9. Setiap warga negara berhak untuk mendapatkan perlakuan yang adil dalam segala bidang kehidupan merupakan
makna dari......
a. Keadilan hokum
b. Keadilan rakyat
c. Keadilan social
d. Keadilan politik
10. Demokrasi Pancasila mengajarkan bahwa dalam kehidupan kenegaraan tidak dikenal adanya diktator mayoritas
maupun...
a. Diktator minoritas
b. Tirani minoritas
c. Tirani mayoritas
d. Diktator otoriter
11. Salah satu cara mengembangkan budaya politik yang demokratis adalah penyelenggaraan pergantian pimpinan
secara....
a. Langsung
b. Bebas
c. Transparan
d. Teratur​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. D

2. D

3. B

4. D

5. D

6. D

7.

8. D

9. A

10. A

11. A

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh noraya60 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 21 Jun 21