Berikut ini adalah pertanyaan dari prameswarasanjaya pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Banjir Datang LagiNina merasa sedih melihat berita banjir yang ada di televisi. Daerah tempat
pamannya tinggal lagi-lagi terkena banjir. Ia pun teringat sepupu-sepupunya yang
tinggal di kota tersebut. Pasti mereka sedih karena aktivitas mereka terganggu oleh
banjir.
Banjir merupakan keadaan ketika terdapat air dalam jumlah banyak dan
menutupi daratan. Hal itu dikarenakan sungai atau saluran air yang tersedia tidak
dapat menampung air. Banjir pada umumnya disebabkan oleh hujan yang turun
terus menerus, sehingga membuat sungai, danau, dan selokan air tidak lagi dapat
menampungnya.
Banjir dapat menyebabkan berbagai penyakit. Penyakit seperti gatal-gatal pada kulit
dan diare merupakan penyakit yang umum terjadi pada saat banjir. Tingkat kebersihan
yang menurun dan sulitnya mendapatkan air bersih menyebabkan penyakit-penyakit
tersebut terus menyebar ke masyarakat yang terkena banjir. Penyakit tersebut akan
mudah tertular kepada anak-anak dan lansia.
Tuliskan informasi penting yang terdapat pada teks di atas! Setelah itu, sajikan dalam
bentuk visual!
pamannya tinggal lagi-lagi terkena banjir. Ia pun teringat sepupu-sepupunya yang
tinggal di kota tersebut. Pasti mereka sedih karena aktivitas mereka terganggu oleh
banjir.
Banjir merupakan keadaan ketika terdapat air dalam jumlah banyak dan
menutupi daratan. Hal itu dikarenakan sungai atau saluran air yang tersedia tidak
dapat menampung air. Banjir pada umumnya disebabkan oleh hujan yang turun
terus menerus, sehingga membuat sungai, danau, dan selokan air tidak lagi dapat
menampungnya.
Banjir dapat menyebabkan berbagai penyakit. Penyakit seperti gatal-gatal pada kulit
dan diare merupakan penyakit yang umum terjadi pada saat banjir. Tingkat kebersihan
yang menurun dan sulitnya mendapatkan air bersih menyebabkan penyakit-penyakit
tersebut terus menyebar ke masyarakat yang terkena banjir. Penyakit tersebut akan
mudah tertular kepada anak-anak dan lansia.
Tuliskan informasi penting yang terdapat pada teks di atas! Setelah itu, sajikan dalam
bentuk visual!
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
banjir pada umumnya disebabkan oleh hujan yang turun
terus menerus, sehingga membuat aungai, danau, dan selokan air tidak dapat menampungnya.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh marsonomarsono304 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 16 May 21