21. Bahasa Indonesia adalah Bahasa resmi negara. Hal ini dinyatakan

Berikut ini adalah pertanyaan dari Salsabillaamalia06 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

21. Bahasa Indonesia adalah Bahasa resmi negara. Hal ini dinyatakan di dalam Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 …. *A. PASAL 35
B. PASAL 36
C. PASAL 36A
D. PASAL 36B
22. Anjuran agar penduduk yang mendiami Nusantara ini menggunakan bahasa melayu sebagai bahasa pengantar oleh Mohammad Yamin dalam kongres ... *
A. Tri Koro Dharmo
B. Jong Java
C. Jong Sumatranen Bond
D. Perhimpunan Pelajar-Pelajar Indonesia
23. Dari sejarah Sumpah Pemuda ini, dapat kita ambil nilai-nilai persatuan dan kesatuan bangsa dan membuktikan bahwa ternyata berbagai perbedaan dapat disatukan. Yang tidak termasuk nilai-nilai luhur yang terkandung dalam Sumpah Pemuda adalah …. *
A. Cinta bangsa dan tanah air
B. Sikap rela berkorban
C. Aktualisasi diri
D. Mengutamakan kepentingan bangsa
24. Saat ini, sekolah dokter Jawa telah berubah nama menjadi sebuah Fakultas Kedokteran di salah satu perguruan tinggi Indonesia, yaitu ... *
A. Universitas Pendidikan Indonesia
B. Universitas Gadjah Mada
C. Universitas Indonesia
D. Institut Teknologi Bandung
25. Seorang tokoh yang menunjukkan pribadi yang jujur, berpikiran tajam, dan rajin sehingga dijuluki “een begaald leerling” atau murid yang berbakat, yaitu ... *
A. Dr. Tjipto Mangunkusumo
B. H.O.S Cokroaminoto
C. Soetomo
D. Soewardi​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

21. B.PASAL 36

24. B.Universitas Gadjah Mada

Penjelasan:

Follow @pencurry.kelasatas

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh NicholasArya07 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 10 Jun 21