Berikut ini adalah pertanyaan dari syahrilakhmad147 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Upaya Peningkatan Jaminan Keadilan
1. Untuk mewujudkan keadilan sosial
yang merupakan cita-cita bangsa
Indonesia dapat ditempuh dengan
langkah nyata.yaitu pembangunan
nasional Indonesia. Pembangunan
Nasional dilaksanakan berdasarkan UUD
1945. Tujuan dari Pembangunan
Nasional Indonesia adalah mencapai
masyarakat adil, makmur, merata baik
material maupun spiritual berdasarkan
Pancasila dan UUD 1945.
2. Untuk mencapai persatuan dan
kesatuan bangsa,pemerintah harus
memberi jaminan keadilan dalam bentuk:
a.Pemerataan kesejahteraan hidup rakyat
b.Mengembangkan rasa keadilan di
bidang hukum sesuai dengan pasal 27
ayat (1) UUD 1945
c. Memberikan kesempatan yang sama
dalam berpolitik sesuai dengan pasal 28
UUD 1945
d. Memberikan kebebasan warga negara
dalam mengembangkan kebudayan
sesuai pasal 32 UUD 1945 UUD 1945
3. Jaminan keadilan diberikan oleh
pemerintah dalam kehidupan berbangsa
dan bernegara bertujuan untuk memberi
rasa kesamaan perlakuan bagi seluruh
warga Indonesia di berbagai aspek
kehidupan.
Penjelasan:
Moga membantu jadikan jawabn yg terbaik ,jgn lupa follow terima kasih
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh freya025 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 07 Jul 21