Berikut ini adalah pertanyaan dari fitrianugrah2703 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Penerapan dari sikap atau perilakumenjaga persatuan dan kesatuanharus selalu dilakukan di dalam segala aspek kehidupan. Sikap atau perilaku menjaga persatuan dan kesatuan harus diterapkan dalam menghadapi semua jenis orang, segala kondisi dan setiap saat. Sikap atau perilaku menjaga persatuan dan kesatuan sangat penting dalam kehidupan sehari-hari karena merupakan salah satu unsur penting dalam terciptanya kedamaian.
Pembahasan
Persatuan serta kesatuan merupakan salah satu sikap atau perilaku yang dimiliki oleh orang yang saling bersatu menjadi satu kesatuan walaupun banyak perbedaan yang terjadi antar satu orang dengan orang lainnya. Persatun dan kesatuan harus selalu dijaga dan bina agar selalu terbentuk di dalam suatu lingkungan. Contohhal yang dapat dilakukan atau dipraktikkan untuk dapatmenjaga persatuan dan kesatuan dalam lingkungan masyarakat adalah:
- Selalu berusaha untuk menghormati atau berusaha untuk menghargai perbedaan yang ada di suatu lingkungan masyarakat.
- Selalu berusaha untuk saling tolong menolong antara sesama jika ada orang yang membutuhkan bantuan dalam konteks kebaikan.
- Selalu berusaha untuk saling memaafkan antara sesama jika ada orang secara tidak sengaja melakukan suatu kesalahan kamudian meminta maaf.
Pelajari lebih lanjut
- Materi tentang alasan membina sikap menjaga persatuan dan kesatuan yomemimo.com/tugas/29600206
- Materi tentang perilaku yang bertentangan dengan norma yomemimo.com/tugas/40070860
- Materi tentang perilaku menghargai keberagaman di suatu lingkungan, pada yomemimo.com/tugas/50256176
=================
Detail Jawaban
Kelas: VII
Mata Pelajaran : PPKn
Bab : -
Kode Soal: 7.9
#AyoBelajar
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 30041108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 08 Jul 20