bacalah wacana di bawah ini Laut Cina Selatan merupakan wilayah

Berikut ini adalah pertanyaan dari riskaanggraeni99 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

bacalah wacana di bawah ini Laut Cina Selatan merupakan wilayah strategis bila ada negara yang bersengketa terkait wilayah itu tentunya dampak yang akan merugikan negara-negara ASEAN berkaitan dengan bencana tersebut Bagaimana peran Indonesia sebagai anggota ASEAN dalam menyelesaikan konflik Laut Cina Selatan ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Perairan ini juga kaya akan sumber daya hasil laut. Laut China Selatan dilaporkan memiliki cadangan minyak dan gas yang signifikan. Diperkirakan ada 11 miliar barel minyak yang belum dimanfaatkan, serta 190 triliun kaki kubik cadangan gas alam di perairan ini.

Namun klaim sepihak China ini berbenturan dengan beberapa negara anggota ASEAN. Secara geografis, wilayah memiliki peran penting dalam geopolitik Indo-Pasifik yang berbatasan dengan Brunei Darussalam, Kamboja, Indonesia, Malaysia, Filipina, Singapura, Thailand, dan Vietnam, serta Taiwan, dan China.

Kekayaan Alam

Tentu nilai kekayaan alam dan potensi ekonomi yang melimpah di perairan tersebut menjadi salah satu faktor yang memperburuk sengketa maritim dan teritorial antar negara. Persaingan klaim kedaulatan teritorial atas pulau-pulau dan perairan di wilayah ini juga semakin memanas.

Wilayah Laut China Selatan meliputi Kepulauan Spratly, Kepulauan Paracel, Pratas, Kepulauan Natuna, dan Gugus Karang Scarborough. Kepulauan Spratly ini menjadi salah satu hal yang memicu persaingan klaim antar negara.

Negara-negara yang mengajukan klaim tentunya bukan tergiur akan luas daratan Kepulauan Spratly yang hanya 3 km persegi itu, melainkan potensi sumber daya alam yang terkandung di kawasan seluas hampir 2 kali pulau Jawa.

Diketahui jika di bawah permukaan laut kepulauan tersebut disinyalir memiliki kandungan gas dan minyak bumi yang sangat besar, selain itu juga strategis sebagai pos-pos pertahanan militer.

China sendiri mengklaim secara penuh seluruh wilayah Spratly dan menguasai 7 pulau. Begitu juga dengan Taiwan yang mengklaim seluruh wilayah Spratly dan menguasai 1 pulau. Vietnam pun mengklaim seluruh wilayah Spratly dan menguasai 29 pulau.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kirtantoiwan dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 02 Jul 21