Perbedaan keadaan darurat dan pembelaan darurat

Berikut ini adalah pertanyaan dari FAica9160 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Perbedaan keadaan darurat dan pembelaan darurat

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Apa yang dimaksud dengan pembelaan darurat?

Apa Itu Pembelaan Darurat

Pembelaan darurat berarti tindakan perlawanan seseorang yang terjadi karena adanya serangan yang dekat atau segera terhadap dirinya, diri orang lain, hartanya, harta orang lain, maupun kehormatannya. Pembelaan darurat dimaafkan dan tidak bisa dijerat hukum pidana sesuai pasal yang berlaku.

keadaan darurat

Menurutnya saya adalah ketika seseorang melakukan delik namun disebabkan adanya paksaan dari luar dirinya. Pembuat dipaksa oleh keadaan yang buruk untuk memilih melakukan delik daripada dirinya tergilas atau mengalami kerugian besar oleh keadaan (paksaan) dari luar tersebut

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dirko560 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 12 Oct 22