berkembangnya teknologi informasi mempercepat proses globalisasi. Dampak dari pengaruh globalisasi

Berikut ini adalah pertanyaan dari araa1859 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

berkembangnya teknologi informasi mempercepat proses globalisasi. Dampak dari pengaruh globalisasi terhadap kehidupan masyarakat indonesia sangat besar terutama dampak negatif, seperti semakin maraknya sinetron yang menayangkan cerita tentang remaja indonesia berpacaran saat masih bersekolah. Mengapa fenomena pacaran dikalangan remaja merupakan ancaman sosial budaya terhadap integrasi nasional?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

karena banyaknya pergaulan bebas yang masih belum disadari oleh banyaknya remaja, yang sebenarnya bisa membahayakan masa depan mereka sendiri. bahkan bukan hanya murid SMA/K saja namun murid SMP juga bisa terkena dampak negatif tersebut, banyak yang menganggap bahwa pacaran merupakan hak romantis layaknya di cerita / film film.

semoga membantu

maaf kalau salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Permataparamita dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 13 Jun 21