Integrasi nasional Indonesia harus dijaga oleh seluruh rakyat Indonesia. Salah

Berikut ini adalah pertanyaan dari adearman92511 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Integrasi nasional Indonesia harus dijaga oleh seluruh rakyat Indonesia. Salah satunya yaitu adanya strategi untuk mengatasi ancaman terhadap integrasi nasional Indonesia di bidang ideologi dan politik. Adapun yang termasuk strategi dalam mengatasi ancaman terhadap integrasi nasional di bidang ideologi dan politik yaitu !

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Upaya yang bisa kita lakukan untuk mengatasi integrasi nasional di dalam bidang politik dan ideologi, terdiri dari:

  1. Menegakkan supremasi hukum.
  2. Menguatkan posisi Indonesia di dunia politik internasional.
  3. Mengembangkan demokrasi politik.

PEMBAHASAN

Kita harus menguatkan ideologi Pancasila sebagai salah satu  untuk mengatasi integrasi nasional dalam bidang politik dan ideologi dengan.

Pandangan hidup dan dasar negara bangsa yang dijadikan pedoman bagi warga Indonesia merupakan pengertian dari Pancasila.

Kita harus menjalankan nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan sehari-hari untuk menguatkan ideologi Pancasila.

Upaya yang bisa kita lakukan untuk mengatasi integrasi nasional di dalam bidang politik dan ideologi, terdiri dari:

  1. Menegakkan supremasi hukum.
  2. Menguatkan posisi Indonesia di dunia politik internasional.
  3. Mengembangkan demokrasi politik.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut pembahasan strategi mengatasi ancaman : yomemimo.com/tugas/10657580

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arinichoir dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 01 Sep 22