upaya mempersatukan nusantara sesungguhnya sudah ada sejak zaman kerajaan Singasari

Berikut ini adalah pertanyaan dari evelliin pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Upaya mempersatukan nusantara sesungguhnya sudah ada sejak zaman kerajaan Singasari dibawah raja Kertanegara dan semakin menguat ketika gajah Mada mengucapkan sumpah Palapa. dalam sumpahnya gajah Mada tidak akan memakan buah pala sebelum nusantara dapat disatukan di bawah Majapahit dalam sumpah itu mengandung makna..a. tidak akan berhenti berjuang sebelum Nusantara dipersatukan
b. gajah Mada menolak semua bentuk kenikmatan duniawi
c. gajah Mada tidak bersedia untuk menjadi pimpinan kerajaan Majapahit
d. menolak kenikmatan duniawi sebelum nusantara dapat dipersatukan​​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

a. tidak akan berhenti berjuang sebelum Nusantara dipersatukan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rodiahdiah926 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 08 Jul 21