Sebutkan dan jelaskan lima ancaman integrasi nasional dalam bidang sosial-budaya,

Berikut ini adalah pertanyaan dari habibahmardatillah81 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkan dan jelaskan lima ancaman integrasi nasional dalam bidang sosial-budaya, dan apakah ancaman tersebut dapat mempengaruhi persatuan dan kesatuan?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Ancaman Integrasi Nasional dalam Bidang Sosial.

Ancaman di Bidang Sosial merupakan ancaman yang berasal dari masyarakat dimana sekelompok orang membentuk sistem semi tertutup/terbuka dimana sebagian besar berinteraksi antara individu-individu yang berada dalam kelompok tersebut.

Contohnya :

  - Kemiskinan Absolut,

  - Terorisme,

  - Separatisme,

  - Perang,

  - Kemiskinan,

  - Kebodohan,

  - Keterbelakangan,

  - Kekerasan, dsb.

Ancaman Integrasi Nasional dalam Bidang Budaya.

Ancaman di Bidang Budaya merupakan setiap usaha untuk mengembangkan budaya-budaya yang menyimpang serta diwariskan ke para penerus generasi sehingga mengalami penyimpangan kebudayaan baik dari segi adat istiadat, bahasa, kebiasaan, pakaian, bangunan, dsb.

Contohnya :

  - Munculnya gaya hidup konsumtif yang selalu mengkonsumsi barang barang dari luar negeri.

  - Adanya sikap individualisme, yaitu sikap selalu mementingkan diri sendiri serta memandang orang lain tidak ada dan tidak bermakna.

  - Semakin memudarnya semangat gotong royong, solidaritas, kepedulian, dan kesetiakawanan sosial.

  - Munculnya gejala westernisasi, yaitu gaya hidup yang selalu berorientasi kepada budaya barat tanpa diseleksi terlebih dahulu, seperti meniru model pakaian yang biasa dipakai orang-orang barat yang sebenarnya bertentangan dengan nilai dan norma-norma yang berlaku, misalnya memakai rok mini, lelaki memakai anting-anting, dan sebagainya.

  - Munculnya sifat hedonisme yaitu kenikmatan pribadi dianggap sebagai suatu nilai hidup tertinggi.

  - Semakin lunturnya nilai-nilai keagamaan dalam kehidupan bermasyarakat.

  - Merebaknya kasus dan paham LGBT (Lesbian, Gay, Biseksual, dan Transgender)

  - Pengklaiman budaya Indonesia oleh negara lain, dsb.

Penjelasan:

Sumber:
Kelas              : XI

Pelajaran       : Ppkn

Kategori         : Bab 5 Mewaspadai Ancaman Terhadap Kedudukan Negara Kesatuan Republik Indonesia

Kata Kunci    : Contoh Kasus Ancaman, Disintegrasi Nasional, Bidang Ideologi, Politik, Ekonomi, Sosial, dan Budaya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jefriirawan1988 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 11 Sep 22