Berikut ini adalah pertanyaan dari Awahhh pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Contoh nilai-nilai praksis sila kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dan permusyawaratan perwakilan adalah...a. Ikut serta membantu orang-orang yang membutuhkan, seperti pendidikan
b. Menumbuhkan kerelaan berkorban untuk kepentingan bangsa dan negara
c. Berani dan siap mempertanggungjawabkan setiap keputusan musyawarah serta moral kepada Tuhan yang maha esa
d. Menghormati dan bekerja sama antar umat beragama sehingga tercipta kerukunan berbangsa dan bernegara
e. Menghargai dan menjunjung nilai kemanusiaan
b. Menumbuhkan kerelaan berkorban untuk kepentingan bangsa dan negara
c. Berani dan siap mempertanggungjawabkan setiap keputusan musyawarah serta moral kepada Tuhan yang maha esa
d. Menghormati dan bekerja sama antar umat beragama sehingga tercipta kerukunan berbangsa dan bernegara
e. Menghargai dan menjunjung nilai kemanusiaan
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
jawabannya adalah C
Penjelasan:
karena musyawarah termasuk nilai nilai sila ke 4 atau disebut dengan kerakyatan yang dipimpim oleh hikmat kebijaksanaan dan permusyawaratan perwakilan
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh maylidiyainkatiara dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 01 Nov 22