Pada pemilihan ketua kelas VI SD Harapan, Wawan memperoleh suara

Berikut ini adalah pertanyaan dari heavygaming pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Pada pemilihan ketua kelas VI SD Harapan, Wawan memperoleh suara terbanyakdibanding Rangga. Tetapi Rangga tidak mau menerima hasil keputusan tersebut.

a. Apakah pemilihan ketua kelas tersebut sudah menerapkan pengamalan sila keempat

dari Pancasila? Jelaskan!

b. Bagaimana seharusnya sikap Rangga ?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. A. Kegiatan Pemilihan ketua kelas termasuk dalam pengamalan nilai² Pancasila, yg secara khusus terdapat dalam sila ke 4 yang berbunyi "Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam pemusyawaratan/perwakilan".

Oleh karena itu kegiatan ini termasuk dalam pengamalan nilai Pancasila sila ke 4.

___________________________________

2. B. Seharusnya Rangga harus menerima kekalahannya tersebut karena pemilihan ketua kelas termasuk dengan bermusyawarah.

Penjelasan:

Semoga Bermanfaat!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh VankaHS18 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 08 Jul 21