Benarkah keberagaman suku bangsa justru dapat menjadi faktor penghambat terbentukiwaintegrasi

Berikut ini adalah pertanyaan dari iccasia46 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Benarkah keberagaman suku bangsa justru dapat menjadi faktor penghambat terbentukiwaintegrasi nasional di negara kita? Jelaskan!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Faktor penghambat integrasi nasional yang pertama adalah beraneka ragamnya masyarakat Indonesia, mulai macam-macam kelompok suku, agama, ras, dan golongan lainnya. Bahkan tercatat ada ribuan suku bangsa di Indonesia, yang membuat integrasi nasional menjadi terhambat karena mencoloknya perbedaan yang ada.

Penjelasan:

Jadi menurut saya yang menjadi faktor penghambat adalah mencoloknya perbedaan-perbedaan tersebut.

Semoga membantu,jadikan jawaban terbaik ya;)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh tiurmamarpaung0712 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 06 Jun 21